Rabu, 02 Mei 2012

Budidaya Ikan Koi



Ikan Koi termasuk ke dalam golongan ikan carp (karper). Harga Koi sangat ditentukan berdasarkan bentuk badan dan kualitas tampilan warna. Ikan koi pertama kali dikenal pada dinasti Chin tahun 265 dan 316 Masehi. Koi dengan keindahan warna dan tingkah laku seperti yang kita ketahui saat ini, mulai dikembangkan di Jepang 200 tahun yang lalu di pegunungan Niigata oleh petani Yamakoshi.


Pendederan Gurami


BAB I
PENDAHULUHAN

  1. Latar belakang
A.   Peluang Bisnis
            Pembenihan gurami (Osphronemous gouramy) yang sekarang ini berkembang dikalangan masyarakat pembudidaya ikan mengalami pasang surut hal itu diakibatkan cuaca yang tidak menentu sehingga beberapa penyakit muncul dan menyerang benih gurami dengan serangan ringan sampai serangan ganas  yang mengakibatkan terjadi kematian massal pada benih ikan gurami.

Rabu, 25 April 2012

Ikan Nila

Ikan nila adalah sejenis ikan konsumsi air tawar. Ikan ini diintroduksi dari Afrika, tepatnya Afrika bagian timur, pada tahun 1969, dan kini menjadi ikan peliharaan yang populer di kolam-kolam air tawar di Indonesia. Nama ilmiahnya adalah Oreochromis niloticus, dan dalam bahasa Inggris dikenal sebagai Nile Tilapia.

Rabu, 11 April 2012

Ikan Gurami

Gurami (Osphronemus goramy) adalah sejenis ikan air tawar yang populer dan disukai sebagai ikan konsumsi di Asia Tenggara dan Asia Selatan. Di samping itu, di negara-negara lainnya gurami juga sering dipelihara dalal akuarium.
Umumnya dikenal dengan nama gurami, ikan ini juga memiliki beberapa sebutan lokal seperti gurame (Sd.); grameh (Jw.); kalui (Jb.); ikan kali (Plg.), dan lain-lain.